RTR Insight
Portal BIG DATA Jabodetabek-Punjur
Pemanfaatan portal big data ini agar penyusun (user) rencana tata ruang lebih mudah mengakses, memproses, menyimpan, menganalisa, dan menampilkan informasi (data/peta) sesuai dengan kebutuhan perencanaan pada satu platform terpadu, selanjutnya lebih jauh platform big data Penataan Ruang dapat diintegrasikan dengan platform lain di lingkungan Ditjen Penataan Ruang. Sehingga perencanaan ruang menjadi lebih mudah, cepat dan murah.